Inilah perwira yang ditugaskan Belanda untuk hancurkan pasukan yang dipimpin Letkol Moch Sroedji
Inilah perwira yang ditugaskan Belanda untuk hancurkan pasukan yang dipimpin Letkol Moch Sroedji
Brigade Damarwulan, Pasukan di Ujung Timur Pulau Jawa dalam kancah perang Kemerdekaan. Brigade III Damarwulan, merupakan kesatuan militer yang membawahi sejumlah batalyon di kawasan eks Karesidenan Besuki.
Johann Heinrich Jacob (JHJ) Brendgen adalah pimpinan militer Hindia Belanda. Ia ditugaskan menumpas pejuang kemerdekaan pimpinan Letkol Moch Sroedji di Karesidenan Besuki.